Minggu, 03 Juli 2011

peta klas kedalaman laut pesisir dengan ArcGis (ArcMap)

dengan ArcGis kita dapat membuat peta kedalaman laut pesisir sementara
dengan cepat, karena tidak semua peta yang kita butuhkan semua tersedia
dalam bentuk digital masih banyak data-data dalam hardcopy (analog).
ada beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk membuat peta kedalaman
laut sementara wilayah pesisir secara cepat dengan menggunakan ArcGis,
langkah pertama anda harus mempunyai data landsat wilayah pesisir yang
diinginkan dan data landsat sudah dalam color composit
seperti gambar di bawah ini.



dengan data landsat yang di download dari GoogleEarth kita akan coba
menampilkan peta klas kedalaman laut wilayah pesisir sementara lokasi
yang diambil pulau ini adalah gugusan kepulauan yang ada di kabupaten
Anambas
Prov.Kepulauan Riau



sebelum anda melakukan proses di ArcGis sudah seharusnya data yang
akan di proses sudah ditampil dalam frame main menu di bawah ini
langkah untuk menampilkan file image,





setelah data yang akan di proses tampil aktifkan Arctoolbox



didalam sub menu Mulitvariate ada Iso Class --- masukan nama file yang
akan di proses --- JPG,Tiff,Img ---beri nama file output ekstensen .GSG
jangan lupa berikan berapa klas yang akan di buat -- 20

-- Ok--

sekarang kita sudah mempunyai file .GSG masuk dalam sub menu
Maximum Likelihood Clasification

--OK --

prosesising ok langkah selanjutnya klas-kan warna yang tampil dilayar
komputer yang mempunyai warna berbeda tetapi klas kedalamannya
sama gabungkan jadi satu klas dan seterusnya,
untuk cek di lapangan anda harus mempunyai peta kerja sementara
hasil analisa di lab. bisa menjadi dasar data yang pasti,
ArcToolbox---Spatial Analsyst Tool -- Reclass ---Recalssify









data sementara ini hanya hasil analisis di lab. anda harus kroscek
dengan data yang ada dilapangan setelah itu update data kembali



Tidak ada komentar:

Posting Komentar